Dilematis..
Menjadi pribadi yang seharusnya, seringkali tidak semudah kata..
Bahkan ketika Qt tahu yang benar dan yang salah..
Ketegasan dalam bersikap menjadi momok yang acapkali meragukan..
Ketakutan akan kehilangan hal yang menyenangkan, yang bahkan Qt tahu itu tidak perlu, menghantui hati dan pikiran..
Akankah itu akan tergantikan??
Akankah ada yang lebih menyenangkan??
Akankah ada yang lebih baik??
Akankah ada yang lebih tampan ato cantik??, atau
Masih adakah yang akan menerimaku??
Menjadi pertanyaan-pertanyaan yang kerap membingungkan..
Satu hal yang pasti..
Duka dan lara kehilangan Qt timbul karena rasa MEMILIKI.
Lalu, bukankah Qt tidak memiliki apa-apa??
Bukankah semua yang ada pada Qt, bahkan diri Qt sendiri, hanyalah titipan_Nya??, dan
Bukankah semua yang terjadi adalah kehendak_Nya??
Kalau begitu, apa yang Qt tangis dan ratapi??
Sesuatu yang diambil kembali oleh yang Maha Mempunyai??, atau
Ketetapan dari yang Maha Mengetahui??
Apa yang Qt tangisi?????
(Ketika langit dan bumi bersatu, bencana dan keberuntungan SAMA SAJA!)
No comments:
Post a Comment